Universitas Widyatama Membuka 9 Gelombang Penerimaan Mahasiswa Baru 2015/2016

Universitas Widyatama (UTama) , Universitas yang telah berdiri selama 13 tahun ini, kini sedang membuka pendaftaran mahasiswa baru 2015/2016. Ada 9 gelombang yang dibuka, mulai tanggal 10 November 2014 sampai dengan 15 Agustus 2015.

A. BIAYA PENDAFTARAN:
  • Program D3, D4 dan S1: Rp. 200.000,-
  • Program S2:  Rp. 250.000,-
B. JADWAL PENDAFTARAN
Jadwal pendaftaran Mahasiswa terdiri dari 9 Gelombang, yaitu:


PENDAFTARAN ONLINE Klik Disini 
C. WAKTU PENDAFTARAN
Waktu pendaftaran setiap hari Senin sd hari Jumat pada jam 08.00 – 17.00 WIB dan Hari Sabtu pada jam 08.00 – 12.00 WIB
D. TEMPAT PENDAFTARAN
Tempat Pendaftaran Gedung A Rektorat Universitas Widyatama
E. CARA PENDAFTARAN
  • Membayar biaya pendaftaran sebesar Rp. 200.000,- bagi yang jalur REGULER
  • Mengisi Formulir Pendaftaran
  • Fotokopi Pernyataan Kesediaan Tambahan Uang Sumbangan Pengembangan Sukarela dan Perjanjian Pembayaran
  • Materai 6000 satu lembar
  • Pasfoto 2 x 3 sebanyak 3 Lembar (bagi pendaftar FDKV, 4 Lembar)
  • Fotokopi Ijazah/ Surat Tanda Kelulusan/ Rapor Sekolah/ Kartu Tanda Peserta UAN/ SKHU
  • Fotokopi Transkip Nilai (Khusus Calon Mahasiswa Alih Program)
  • Fotokopi Surat Keterangan Tidak Buta Warna (khusus FDKV)
  • Surat Rekomendasi Sekolah (Bagi Pendaftar Jalur PMDK Prestasi Akademik/PPA)
  • Surat Rekomendasi Lembaga/ Institusi (Bagi Pendaftar Jalur PMDK Prestasi Non Akademik/PPNA)
F. JADWAL UJIAN  
Jadwal Ujian diadakan setiap hari Sabtu jam 09.00 – 11.00 WIB
Materi / bahan ujian seleksi meliputi :
1. Tes Potensi Akademik
2. Bahasa inggris
3. Matematika
4. Bahasa Indonesia
DOWNLOAD BUKU PANDUAN PENERIMAAN MAHASISWA BARU UTAMA DISINI
Info lebih lanjut, klik di sini.
Author Pengen Kuliah
Dipublikasikan oleh Admin (Aditia Prasetio)

Pengen Kuliah ~ Partner Merangkai Impian
Punya penemuan? atau punya ide menarik? atau punya tulisan/gagasan/pengalaman yang ingin dibagikan? Kirim tulisanmu ke webinfokuliah@gmail.com .
Mau dapet info ter-up-to-date setiap hari? Klik di sini dan temukan pengenkuliah di platform favoritmu!

Post A Comment

Tidak ada komentar :

1. Berkomentarlah dengan bahasa yang sopan. Tunjukkan bahwa anda adalah orang berpendidikan yang senantiasa menjaga etika.
2. Komentar tidak boleh menyinggung SARA, Porno, dan sejenisnya
3. Dilarang menggunakan akun Anonim.