Prediksi 10 PTN Terfavorit di SNMPTN 2016

Berikut ini informasi mengenai 10 PTN Terfavorit Di Uji Coba SNMPTN 2016
1. Universitas Indonesia                                  [ 13,49% ]
2. Universitas Gadjah Mada                           [   9,49% ]
3. Institut Teknologi Bandung                          [   9,20% ]
4. Universitas Padjadjaran                              [   9,15% ]
5. Universitas Brawijaya                                 [   6,50% ]
6. Institut Pertanian Bogor                              [   5,71% ]
7. Institut Teknologi Sepuluh Nopember         [   5,39% ]
8. Universitas Diponegoro                              [   5,37% ]
9. Universitas Airlangga                                  [   4,89% ]
10. Universitas Sebelas Maret                        [   2,84% ]

Contoh cara membaca :
13,49% dari peserta Uji Coba SNMPTN 2016 memilih Universitas sebagai PTN pilihannya.

Data ini sedikit berbeda dengan data Uji Coba sebelumnya. Perbedaannya terletak pada jumlah peminat yang pada beberapa PTN meningkat, namun pada beberapa PTN yang lain ada yang menurun. Berikut ini kami tunjukkan perbedaannya.
Data Uji Coba SNMPTN 2016 - Lama

Data Uji Coba SNMPTN 2016 + MINI UCSN 2016 - Terbaru

Informasi di atas adalah umum untuk suatu PTN. Adapun, informasi yang lebih detail dan menjurus ke program studi dan PTN nya sekaligus yaitu 10 PTN dan Jurusan terfavorit.

<< PREVIOUS    -      NEXT >>
Author Pengen Kuliah
Dipublikasikan oleh Admin (Aditia Prasetio)

Pengen Kuliah ~ Partner Merangkai Impian
Punya penemuan? atau punya ide menarik? atau punya tulisan/gagasan/pengalaman yang ingin dibagikan? Kirim tulisanmu ke webinfokuliah@gmail.com .
Mau dapet info ter-up-to-date setiap hari? Klik di sini dan temukan pengenkuliah di platform favoritmu!

Post A Comment

Tidak ada komentar :